5 Jebolan Akademi FC Lugano Terbaik yang Pernah Berlaga di Serie A

VipDominoLounge –5 Jebolan Akademi FC Lugano Terbaik yang Pernah Berlaga di Serie A.Letak geografis yang berdekatan membuat Swiss dan Italia punya hubungan yang dekat. Faktanya, pesepak bola Swiss lebih banyak berkarier di Liga Serie A Italia ketimbang empat liga top lain di Eropa.

Tak heran banyak pemain jebolan akademi tim-tim Swiss yang pernah merasakan atmosfer Serie A. Salah satunya ialah pemain jebolan dari tim akademi FC Lugano.

Lalu, siapa sajakah jebolan tim akademi FC Lugano yang pernah berlaga di Serie A? Berikut ini daftar dan ulasannya.

1. Fransesco Bolzoni

5 Jebolan Akademi FC Lugano Terbaik yang Pernah Berlaga di Serie A

Fransesco Bolzoni merupakan gelandang bertahan berkebangsaan Italia yang kini bermain untuk Rapperswil-Jona. Meski lahir dan besar di Italia, Bolzoni justru pernah bergabung dengan tim akademi FC Lugano sebelum pindah ke tim akademi Inter Milan pada 2006.

Memulai karier di Inter Milan, Bolzoni dengan mudah untuk menjelajahi beberapa klub Italia. Selain I Nerrazurri, Bolzoni juga pernah membela Genoa, Frosinone, Palermo, Siena, Novara, dan Bari. Akan tetapi, Bolzoni hanya mencatat 65 laga di Serie A karena ia juga lebih sering bermain di Serie B selama berkarier di Italia.

2. Marco Padalino

5 Jebolan Akademi FC Lugano Terbaik yang Pernah Berlaga di Serie A

Jebolan akademi FC Lugano pertama yang berkarier di Serie A adalah Marco Padalino. Bek kanan yang promosi ke tim utama FC Lugano ini pernah membela Catania, Piacenza, Vicenza, dan Sampdoria di Italia.POKERONLINE

Namun, kariernya di Serie A hanya tercatat kala ia membela Sampdoria (2008—2011). Dalam kurun waktu tersebut, Padalino sukses mengemas 3 gol dan 4 assist dari 52 pertandingan.

3. Valon Behrami

5 Jebolan Akademi FC Lugano Terbaik yang Pernah Berlaga di Serie A

Valon Behrami lahir di Mitrovice yang saat ini menjadi bagian dari negara Kosovo. Namun, karena perang Serbia, Valon Behrami dan keluarganya memutuskan untuk pindah dan menetap di Swiss. Oleh karena itu, Behrami bisa menimba ilmu di tim akademi Lugano.

Ia menimba ilmu sepak bola di tim akademi Lugano selama 2 tahun sebelum akhirnya promosi pada 2002. Setelah berpisah dengan Lugano pada 2003, karier Behrami lama dihabiskan di tim Serie A. Ia pernah membela Genoa, Hellas Verona, Udinese, Lazio, Napoli, dan Fiorentina.JOINSINI

4. Gaetano Berardi

5 Jebolan Akademi FC Lugano Terbaik yang Pernah Berlaga di Serie A

Nama selanjutnya ialah Gaetano Berardi, bek kanan yang kini bermain bersama AC Bellinzona di Swiss. Berardi sempat menimba ilmu di tim muda FC Lugano sebelum pindah ke tim akademi Brescia pada 2004.

Kariernya di Serie A tercatat bersama Sampdroia dan Brescia. Akan tetapi, masa pengabdiannya di Brescia lebih sering dijalani di Serie B sehingga tak heran ia hanya mencatatkan 53 pertandingan di kasta tertinggi sepak bola Italia.

5. Assan Ceesay

5 Jebolan Akademi FC Lugano Terbaik yang Pernah Berlaga di Serie A

Assan Ceesay lahir dan besar di Gambia. Pada awal tahun 2016, FC Lugano akhirnya membawa Ceesay ke tim akademi mereka. Menimba ilmu selama setengah tahun, Assan Ceesay pun dipromosikan ke tim utama pada musim 2016/2017.

Sempat membela beberapa tim asal Swiss, penyerang berusia 28 tahun ini akhirnya berlabuh ke Serie A pada awal musim 2022/2023 bersama Lecce. Sejauh ini, Ceesay telah memainkan 15 laga di Serie A dengan torehan 3 gol.

Faktanya, ada sepuluh pemain jebolan akademi FC Lugano yang pernah terdaftar sebagai pemain tim Serie A. Namun, hanya lima pemain yang mampu mencatatkan pertandingan.

SUMBER BERITA : VIP DOMINO

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *